Pendampingan Inovasi Teknologi Pemanenan Air Hujan untuk Meningkatkan Teknologi Proses Agroindustri Hortikultura

Authors

  • Indriyani Universitias Sang Bumi Ruwai
  • Refi Arioen Universitias Sang Bumi Ruwa Jurai
  • Fery Hendi Jaya Universitias Sang Bumi Ruwa Jurai
  • Tiar Mirnasari Universitias Sang Bumi Ruwa Jurai
  • Ari Beni Santoso Universitias Sang Bumi Ruwa Jurai

DOI:

https://doi.org/10.59561/sabajaya.v1i2.22

Keywords:

Pendampingan Inovasi Teknologi, Pemanenan Air Hujan, Teknologi Proses Agroindustri , Holtikultura

Abstract

Pendampingan Inovasi Teknologi Pemanenan Air Hujan Untuk Meningkatkan Teknologi Proses Pasca Panen Agroindustri. Pemanenan air hujan/PAH adalah proses mengumpulkan air hujan yang mengalir dari atap rumah ataupun aliran permukaan yang kemudian ditampung dan digunakan kembali. Hasil Pemanenan Air Hujan dapat ditampung pada cekungan permukaan tanah ataupun dengan menggunakan tangki.Keuntungan dari Pemanenan Air Hujan adalah tersedia suplai air tambahan, mengurangi limpasan air hujan dan dapat mengisi kembali air tanah. Pesatnya pertumbuhan penduduk di perkotaan diiringi dengan meningkatnya kebutuhan air yang memicu konsekuensi menurunnya debit air tanah karena konsumsi yang berlebihan. Selain itu konversi lahan terbuka menjadi areal bangunan mengakibatkan berkurangnya lahan tangkapan air. Hal ini akan memicu terjadinya kelangkaan air tanah dan sekaligus memicu terjadinya banjir. Dari hasil penelitian dan penerapan Pemanenan Air Hujan dibeberapa daerah perkotaan menyebutkan bahwa teknik konservasi ini merupakan salah satu alternatif untuk mengurangi terjadinya hal tersebut. Dengan cara ini suplai air bersih dari PDAM maupun dari air tanah dapat dihemat dan kelebihan airnya dapat diresapkan di sumur resapan sehingga dapat membantu pengisian kembali air tanah.

References

Diansyah, R., Syahril, Aryanto, Arribe, E., & Winarso,

D. (2017). PENGUATAN UMKM MELALUI PELATIHAN BLOG. Jurnal Pengabdian Untuk Mu negeRI. Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Jember. (2017). Perubahan Rencana Strategis Tahun 2016-2021. Jember: Pemerintah Kabupaten Jember.

Lin, C. Y.-Y. (1998). Success Factors of Small- and Medium-Sized Enterprises in Taiwan An Analysis of Cases. Journal of Small Business Management, XXXVI, 43-56.

Lubis, T. A., & Junaidi. (2016). Pemanfaatan Teknologi Informasi pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Kota Jambi. Jurnal Perspektif Pembiayaan dan Pembangunan Daerah, 163-174.

Nurfriani, V., Paramu, H., & Utami, E. S. (2014). Analisis Kinerja Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Dengan dan Tanpa Pinjaman Di Kabupaten Jember. Jember, Jawa Timur, Indonesia.

Syarizka, D. (2018, February 28). bisnis.com. Diambil kembali dari ekonomi.bisnis.com: https://ekonomi.bisnis.com/read/20180228/12/744047/pemerintah-targetkan-6-jutaumkm-go-digital-tahun-ini

Downloads

Published

2023-03-29